![]() |
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani. Foto/ANTARA FOTO/Aprillio Akbar |
POSSINDO.COM, Ekonomi -Menteri Keuangan Sri Mulyani bakal meluncurkan surat berharga negara (SBN) perumahan demi membantu Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait alias Ara bisa membangun 3 juta rumah.
"Kami hari ini berdiskusi untuk meningkatkan kemampuan dalam mendukung masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) ini dengan penerbitan surat berharga negara (SBN) perumahan," katanya dalam Konferensi Pers di Kementerian Keuangan, Jakarta Pusat, Kamis (20/2).
"Nanti akan dialokasikan, terutama di dalam pembiayaan MBR ini," sambung Sri Mulyan
Wanita yang kerap disapa Ani itu menegaskan langkah tersebut merupakan
modifikasi dari skema fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan (FLPP). Namun,
volumenya ditingkatkan.
Sumber : cnnindonesia.com